
Acara yang terakhir yaitu
penyerahan kenang-kenangan kepada Mas Yoyon selaku pembicara dan pemberian
hadiah kepada dua peserta terbaik yaitu saudara Mubarok dan saudari Ni’mah
serta penyampaian kesan dan pesan dari masing-masing peserta terbaik. Acara
kemudian ditutup dengan doa yang dipimpin oleh Mas Bahry selaku ketua KMNU
UNDIP. Semoga langkah kecil
dari KMNU UNDIP ini
bisa bermanfaat bagi peserta, agama, bangsa & negara.
0 comments:
Post a Comment